Nikah bisa lebih cepat karena nabung bareng pasangan! Yuk ikuti tips ini! - Raiz Invest

Pasangan yang sedang dimabuk cinta, ingin selalu bersama. Rasanya dunia hanya milik berdua sehingga mereka ingin menapaki fase yang lebih serius, yaitu menikah.

 

Sebelum menikah, kamu dan pasangan bisa nabung bareng untuk membiayai acara pernikahan nanti. Tujuan nabung bareng, supaya uang yang terkumpul bisa lebih cepat sehingga kamu dan pasangan bisa mengadakan pernikahan lebih cepat.

 

Kamu dan pasangan tertarik nih untuk nabung nikah bareng? yuk ikuti tips di bawah:

  1. Tentukan Nominal Target Biaya Nikah

Diskusi dengan pasangan dan keluargamu tentang pernikahan yang kamu inginkan, lalu tentukan total biayanya.

 

  1. Hidup Hemat

Demi mencapai target biaya nikah, kamu dan pasangan harus komitmen untuk hidup hemat serta mendahulukan kebutuhan.

 

  1. Konsisten Berinvestasi Bersama

Tentukan besaran uang yang akan diinvestasikan bareng pasangan kamu. Supaya konsisten dan ga lupa investasi, kamu bisa aktifkan investasi berkala di aplikasi Raiz.

 

Jadi makin mudah kan nabungnya dengan mengikuti tips di atas? Langsung deh ajakin pacarmu untuk nabung bareng untuk nikah! Klik tombol di bawah untuk aktifkan target investasi

Investasi Sekarang! Download E-book Belajar Investasi Untuk Pemula


Ada Pertanyaan? whatsapp